Mengenal Aplikasi Youtube Studio: Pengertian dan Fungsinya

 

The new and improved YouTube Studio is here - YouTube



Maswisnu.com – Menjadi youtuber seperti menjadi hal yang banyak diminati oleh berbagai orang saat ini di seluruh dunia. Tidak heran tentu karena youtube adalah salah satu aplikasi dengan pengguna terbanyak. Apabila Anda juga berminat menjadi seorang youtuber tentu ada harus Mengenal Aplikasi Youtube Studio terlebih dahulu yang bisa membantu para youtuber.

Mengenal Aplikasi Youtube Studio ini adalah aplikasi yang wajib dimiliki youtuber pemula karena youtube studio ini bisa membantu para youtuber dalam menghandle channel dan video – video nya. Memang ada beberapa aplikasi yang bisa membantu youtuber seperti Cara Edit Thumbnail Youtube dengan Snapseed namun memahami cara kerja aplikasi youtube studio juga cukup penting.


Mengenal Aplikasi Youtube Studio: Pengertian dan Fungsinya 


Mengenal Aplikasi Youtube Studio ini menjadi aplikasi wajib para youtuber. Berikut pembahasannya:

Rasanya tidak lengkap apabila menjadi seorang youtuber tanpa Mengenal Aplikasi Youtube Studio ini Aplikasi Youtube Studio adalah sebuah aplikasi keluaran Google yang bertujuan agar para content creator bisa mengakses channel Youtube yang mereka miliki dengan mudah lewat smartphone. 

Dengan begitu, apabila menggunakan aplikasi Youtube Studio ini Anda bisa mengakses dan mengatur channel Youtube milik Anda lebih mudah kapanpun dan dimanapun. Anda bisa mengunduh aplikasi youtube studio ini di playstore atau app store yang tersedia di smartphone Anda.

Kelebihan dari youtube studio ini adalah Anda bisa mengatur video serta memantau performa dari channel Youtube Anda, atau melihat performa dari video yang Anda miliki. Pada umumnya, aplikasi Youtube Studio ini digunakan untuk mempermudah content creator youtube untuk menghandle konten serta channel Youtubenya. 

Dengan begitu, maka Anda dan para youtuber lainnya juga bisa lebih mudah untuk memantau kondisi channelnya tanpa harus menggunakan laptop atau komputer. Karena itu semua juga dapat Anda lakukan dengan mudah dari aplikasi ini. Saat ini versi terbaru dari aplikasi youtube studio adalah versi 20.2.101.

Dalam Mengenal Aplikasi Youtube Studio ini tentu Anda juga perlu mengenal fitur – fitur yang ada di aplikasi ini. Ada berbagai fitur dari Youtube Studio yang bisa membantu Anda dalam menghandle channel youtube Anda. Berikut beberapa fitur yang terdapat di aplikasi YouTube Studio:

Fitur yang pertama adalah monetization yang berguna untuk menginformasikan tentang perkembangan dari channel youtube milik Anda. umumnya para pemula lebih sering memakai fitur tersebut untuk memantau perkembangan channel youtube miliknya.

Syarat yang dikenakan dari monetization channel adalah 4000 jam tayang dengan 1000 subscriber selama 365 hari. Jika sebuah channel belum memenuhi syarat tersebut, maka seorang youtuber belum dapat mendapatkan uang dari channel nya.

Fitur analytics merupakan fitur yang bisa membantu para youtuber dalam menganalisa serta memantau perkembangan dari channel youtube mereka. Fitur analytic ini juga bisa digunakan oleh para pengguna untuk memantau serta melihat berapa kali orang menonton video dalam channelnya, lama waktu menonton, dan sejenisnya.

Cara untuk memakai fitur ini adalah seperti berikut:

Ketika Anda memakai aplikasi YouTube Studio ini, tentu mempelajari fitur yang satu ini menjadi keharusan seperti fitur lainnya. Fitur ini bisa memudahkan Anda untuk mengedit video sebelum nantinya diupload di kanal youtube. Menu yang ada di fitur video ini diantaranya:



Pada aplikasi YouTube Studio ini ada juga fitur dashboard yang merupakan fitur utama dalam bagian administrasi channel youtube. Fitur dashboard terdapat di bagian awal ketika aplikasi youtube studio baru Anda buka. pada fitur ini aka nada berbagai keterangan seperti berikut :

Fitur ini berisi berbagai komentar viewers yang masuk di channel youtube seorang youtuber. Pada fitur ini Anda bisa menyaring dan memilah komentar, seperti mengatur komentar yang belum sempat terbalas.

Komentar dari penonton di channel youtube juga menjadi bagian terpenting pada pengelolaan channel youtube Karena salah satu ciri channel youtube yang baik adalah pengelola yang rajin membalas komentar yang terdapat di channelnya.

Fitur Subtitles ini tidak sama dengan menu yang lain, fitur ini tidak begitu penting dan tidak memiliki pengaruh untuk yang terdapat di channel youtuber. Subtitles ini berisi caption atau deskripsi dari video yang Anda upload.

Dengan adanya fitur setting ini, maka Anda bisa mengatur channel youtube agar lebih menarik serta banyak ditonton. Dengan begitu nantinya akan memudahkan seorang youtuber untuk memperoleh uang dari channel nya.

Dengan memahami cara memanfaatkan fitur playlist yang terdapat di youtube studio ini bisa memudahkan Anda dalam mengelola channel youtube Anda dengan mudah. Dengan adanya fitur ini, maka Anda akan lebih mudah untuk menemukan video para youtuber. Ada berbagai fitur untuk menggunakan fitur playlist ini, yaitu:

Itulah pembahasan mengenai Mengenal Aplikasi Youtube Studio: pengertian dan fungsinya. Ada berbagai aplikasi yang bisa membantu para pengguna youtube dalam menghandle channel youtubenya namun aplikasi youtube studio ini adalah yang terpenting dipakai.

Exit mobile version